Detail Cantuman


No image available for this title

04 Disertasi

KEBIJAKAN PENGELOLAAN MIGAS DALAM PERSPEKTIF PERTAHANAN NEGARA DI WILAYAH PERBATASAN LAUT ANDAMAN, ACEH



Penelitian ini mengkaji tentang kebijakan pengelolaan migas di wilayahperbatasan negara dalam perspektif pertahanan negara. Lokus penelitian dikawasan laut Andaman – Aceh. Ada tiga pertanyaan kunci yang merupakanfokus dan tujuan penelitian yaitu terkait dengan posisi geostrategi wilayahperbatasan Aceh di ujung Selat Malaka sebagai gerbang kawasan Asia Pacificmenuju wilayah Lautan Hindia. Yang kedua adalah mengenai potensi sumberdaya alam migas di wilayah yang frontier (terpencil) di lepas pantai dikaitkandengan fasilitas pendukung yang telah tersedia di darat, serta yang terakhir adalah pilihan kebijakan publik untuk menjembatani sudut pandang kepentinganinvestor yang konkrit dan mikro dan kepentingan Pemerintah yang berdimensilebih luas dan makro dalam perspektif pertahahan negara di wilayah perbatasan.Metode penelitian menggunakan campuran kuasi kualitatif antara penggunaanparameter-parameter kuantitatif keekonomian lapangan seperti Volumetrik,Minimum Economic Field Size, Expected Monetary Value, Decision TreeAnalysis dan Internal Rate of Return (IRR). Secara transformatif konkurenpenelitian tersebut dipadukan dengan preferensi pilihan kebijakan berdasarkanmetode modified Analytic Hierarchy Process (AHP) yang menguji kriteria utamaaspek pertahanan keamanan versus non pertahanan keamanan yang meliputiideologi, politik, ekonomi, sosial budaya. Penelitian ini menyimpulkan bahwapengelolaan migas di wilayah perbatasan laut memiliki kekhasan tertentu.Diperlukan koordinasi konseptual serta leading sector dari aspek pembinaan,pengamanan asset dan keamanan. Perubahan paradigma dalam pengelolaanmigas di wilayah perbatasan juga perlu mempertimbangkan perspektifpertahanan negara.


Ketersediaan

D.12.22.001D.12.22.001Perpustakaan Universitas Pertahanan RI - SalembaTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
D.12.22.001
Penerbit Universitas Pertahanan Republik Indonesia : Bogor.,
Deskripsi Fisik
30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Fakultas
Manajemen Pertahanan
Program Studi
S-3 Ilmu Pertahanan
Tipe Pembawa
Print
Edisi
-
Subyek
NIM
22019020018

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


search

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subyek



Advanced Search

Masukan judul koleksi

  • SEARCHING...

Masukan pengarang koleksi

  • SEARCHING...

Masukan subjek koleksi

Masukan ISBN/ISSN koleksi

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this