Detail Cantuman


No image available for this title

03 Tesis

STRATEGI PERTAHANAN LAUT PANGKALAN TNI AL BANDUNG DALAM MENGHADAPI POTENSI ANCAMAN DARI SELATAN PROVINSI JAWA BARAT (STUDI KASUS POSAL PANGANDARAN)



Indonesia merupakan salah satu negara yang menjadi titik sentral di IndoPasifik, salah satunya Lanal Bandung yang berada di bawah Lantamal III memiliki wilayah tanggung jawab di selatan Provinsi Jawa Barat yang memiliki tingkat kerentanan cukup tinggi dengan terbentuknya pakta pertahanan AUKUS. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus, menggunakan instrumen penelitian seperti wawancara mendalam, studi pustaka, dan observasi lapangan. Lanal Bandung dan unsur komando di atasnya Lantamal III memiliki keterbatasan satuan kapal patroli yang dapat melakukan deteksi dini, operasi keamanan laut, dan pengumpulan bahan intelijen. Pada akhirnya hanya unsur Koarmada I yang bisa melakukan fungsi operasi keamanan laut maupun operasi pertempuran laut apabila terjadi konflik, dari zona terluar hingga laut teritorial di bagian selatan Provinsi Jawa Barat. Melihat kondisi di lapangan seperti itu akan sangat rentan apabila unsur patroli keamanan laut Lanal Bandung tidak bisa beroperasi hingga 12-24 nm sesuai tanggung jawab Lanal yang berbatasan dengan laut lepas. Saran yang diusulkan Lantamal III menambah jumlah dan kemampuan satuan kapal patroli dalam rangka mengisi kekosongan satuan kapal patroli yang belum dapat dipenuhi oleh Lanal Bandung.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Universitas Pertahanan Republik Indonesia : Bogor.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Fakultas
Strategi Pertahanan
Program Studi
S-2 Strategi Pertahanan Laut
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
NIM
120220106003

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


search

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subyek



Advanced Search

Masukan judul koleksi

  • SEARCHING...

Masukan pengarang koleksi

  • SEARCHING...

Masukan subjek koleksi

Masukan ISBN/ISSN koleksi

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this